X

Renungan Alkitab & Doa Syafaat

Reach Us

Renungan Alkitab & Doa Syafaat

NGO, Nonprofit, spiritual

Our Updates

update posts image
01.

Kekayaan itu Berkat Tuhan

Amsal 10:22 (TB)  Berkat TUHANlah yang menjadikan kaya, susah payah tidak akan menambahinya.  Ayat ini mengajarkan bahwa kekayaan yang sejati tidak hanya datang dari usaha keras manusia, tetapi juga dari berkat Tuhan. Hal ini mengingatkan kita bahwa, meskipun kerja keras itu penting, tetapi ada aspek spiritual dan keberhasilan yang turut berperanan dalam kehidupan kita. Ini mengajarkan kita untuk tetap rendah hati dan bersyukur atas berkat yang kita terima, baik dari usaha keras kita maupun...

update posts image
02.

Fokus Kepada Matlamat

Filipi 3:13-14 (TB)  Saudara-saudara, aku sendiri tidak menganggap, bahwa aku telah menangkapnya, tetapi ini yang kulakukan: aku melupakan apa yang telah di belakangku dan mengarahkan diri kepada apa yang di hadapanku, dan berlari-lari kepada tujuan untuk memperoleh hadiah, yaitu panggilan sorgawi dari Allah dalam Kristus Yesus. “Sesiapa pun boleh menjadi hebat sebagaimana yang kamu mahukan. Jika anda percaya pada diri sendiri dan mempunyai keberanian, ketekunan, dedikasi, dorongan untuk b...

update posts image
03.

Peranan dan Kuasa Roh Kudus

Peranan dan Kuasa Roh Kudus  1.Memberi Kuasa Kisah Para Rasul 1:8 - "Tetapi kamu akan menerima kuasa, kalau Roh Kudus turun ke atas kamu, dan kamu akan menjadi saksi-Ku di Yerusalem dan di seluruh Yudea dan Samaria dan sampai ke ujung bumi." 2. Penolong Yohanes 14:26 - "Tetapi Penolong, yaitu Roh Kudus, yang akan diutus oleh Bapa dalam nama-Ku, Dialah yang akan mengajarkan segala sesuatu kepadamu dan akan mengingatkan kamu akan semua yang telah Kukatakan kepadamu." 3. Buah buah Roh Kudus Ga...

update posts image
04.

Menangkap Jantung Sorga

1. Kerendahan Hati (Yakub 4:6, Lukas 18:9-14): Kerendahan hati melibatkan pengenalan terhadap kelemahan, keterbatasan, dan ketergantungan kita kepada Allah. Di dalam ayat ini menekankan bahawa Allah menentang orang yang sombong tetapi mengasihi orang yang rendah hati. Dalam perumpamaan tentang orang Farisi dan pemungut cukai dalam Lukas 18:9-14, Yesus menekankan bahawa kerendahan hati, seperti yang ditunjukkan oleh pemungut cukai yang rendah hati dan memohon rahmat, adalah penting untuk hubu...

Our Products

Our Media

media file Doa Puasa Kebangsaan

Doa Puasa Kebangsaan

Safety and Abuse Reporting

Thanks for being awesome!

We appreciate you contacting us. Our support will get back in touch with you soon!

Have a great day!

Are you sure you want to report abuse against this website?

Please note that your query will be processed only if we find it relevant. Rest all requests will be ignored. If you need help with the website, please login to your dashboard and connect to support